Keunggulan burung ini adalah mereka memiliki kekuatan yang baik ketika mendengar karakter suara burung lain sehingga ini akan mempermudah proses pemasteran, tetapi tidak jarang pula suara master yang telah diberikan kepada mereka seperti terlupakan ini kemungkinan bisa disebabkan oleh kualitas pakan yang diberikan dan proses perawatan yang salah. Proses masteran harus dilakukan serutin mungkin, ini dilakukan agar cucak ijo tetap mengingat suara masteran baru, banyak pemaster menggunakan suara masteran dalam bentuk digital dari pada harus repot membeli burung lain sebagai master, oleh karena itu berikut ini adalah beberapa koleksi suara cucak ijo yang dapat digunakan sebagai variasi suara master cucak ijo dirumah.
Suara burung cucak ijo betina dan mini + bonus kicau CI banyuwangi dan kalimantan
- Cucak ijo betina ( klik disini )
- Cucak ijo mini ( klik disini )
- Cucak ijo banyuwangi ( klik disini )
- Cucak ijo kalimantan ( klik disini )
Sekian kompilasi suara cucak ijo dari saya, saya berharap dengan pemberian pakan yang benar dan perawatan yang baik burung cucak ijo sobat dirumah akan gacor dari sebelumnya, semoga suara cucak ijo ini dapat bermanfaat untuk sobat semua.
No comments:
Post a Comment